APBN Pendidikan Diguncang Dugaan Korupsi: Dana Revitalisasi Kemendikdasmen Rp2 Miliar Lebih di SMKN 1 Tumpaan Disinyalir Digerogoti Oknum Kepsek
MediaTelusur.com MINAHASA SELATAN — Integritas pengelolaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) di sektor pendidikan kembali diuji. Seorang oknum Kepala Sekolah SMK Negeri 1 Tumpaan, Kabupaten Minahasa Selatan, Sulawesi Utara, disinyalir terindikasi kuat terjerat dugaan korupsi dana revitalisasi pendidikan yang bersumber dari bantuan Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) RI dengan nilai mencapai lebih dari […]
Selanjutnya

