Minahasa Melesat: Wabup Vanda Komando Program MBG di Level Provinsi
MediaTelusur.com MINAHASA — Kehadiran Wakil Bupati Minahasa, Vanda Sarundajang, SS, dalam Rakor Percepatan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) dan High Level Meeting TPID Sulawesi Utara menjadi penegasan simbolik kepemimpinan daerah yang proaktif, tangguh, dan berorientasi hasil. Melalui forum strategis yang digelar di Kantor Gubernur Sulut, Wabup tampil sebagai representasi Minahasa yang siap mengonsolidasikan agenda nasional […]
Selanjutnya

