Ibadah Doa Puasa Aras Sinode GMIM
MediaTelusur.com Minahasa – Bupati Minahasa Robby Dondokambey bersama Ketua TP PKK Minahasa Martina Lengkong menghadiri Ibadah Doa Puasa Aras Sinode GMIM yang berlangsung di Gedung Wale Ne Tou, Tondano, Sabtu (19/4/2025). Kegiatan yang berlangsung khidmat ini dihadiri para pendeta, jemaat, dan Hamba Tuhan dari berbagai wilayah pelayanan GMIM. Kehadiran Bupati dan Ketua TP PKK menunjukkan […]
Selanjutnya

