Langkah Strategis Wakil Bupati VaSung: BNI KCP Langowan sebagai Pilar Ekonomi Daerah

LANGOWAN – Pemerintah Kabupaten Minahasa menegaskan komitmen transformasi ekonomi daerah yang inklusif dan berkelanjutan melalui peresmian Kantor Cabang Pembantu (KCP) BNI Langowan. Kamis (22/01/2026). Momentum ini menjadi simbol konkret sinergi kebijakan antara pemerintah daerah dan perbankan nasional dalam memperluas akses keuangan, memperkuat pembiayaan produktif, serta mengakselerasi pertumbuhan ekonomi berbasis wilayah. Wakil Bupati Minahasa, Vanda Sarundajang, […]

Selanjutnya