Desa Lailem, “Surga Tersembunyi” Wabup Vasung: Siap Dikenalkan ke Publik
MediaTelusur.com Minahasa – Wakil Bupati Minahasa Vanda Sarundajang (Vasung) mengunjungi Desa Lailem, Kecamatan Sonder, pada Kamis (13/03/2025) untuk meninjau potensi pariwisata desa yang dijuluki sebagai “surga tersembunyi.” Kunjungan ini disambut antusias oleh masyarakat setempat yang bangga akan keindahan alam dan kekayaan budaya desa mereka. Dalam kesempatan tersebut, Wakil Bupati Vasung menegaskan komitmen pemerintah untuk menjadikan […]
Selanjutnya